- Administrator
- December 12, 2022
Ada Apa di Padiatapa?
Melibatkan masyarakat dalam sebuah kegiatan untuk menggerakkan ekonomi yang lebih bersahabat dengan kondisi lingkungan mereka adalah sebuah keniscayaan. Tanpa peran dan kesediaan masyarakat desa untuk menjadi bagian dari kegiatan, rencana yang telah disusun secara strategis dan sistematis sekalipun mustahil akan berjalan seperti yang diharapkan.
Selengkapnya- Administrator
- August 30, 2022
Dua Hari yang Bermakna: Kunjungan Singkat Kepala Kerjasama Pembangunan Kedubes Kanada
Pertemuan singkat antara Sekretaris Daerah Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan Ir S.A. Supriono dan Kepala Kerjasama Pembangunan Kedutaan Besar Kanada Kevin Torak pada hari Rabu, 30 Agustus 2022, melengkapi kunjungan dinas dua hari delegasi kedutaan di Palembang.
Selengkapnya- Administrator
- August 15, 2022
ICRAF Dukung Pemetaan Tantangan dan Potensi Perhutanan Sosial di Nusa Tenggara Timur
“Hutan tidak seharusnya menjadi sumber konflik karena mereka memberi nilai ekonomis dan bisa memperbaiki kesejahteraan masyarakat. Jika masyarakat mendapat nilai ekonomis dari hutan, mereka akan ikut menjaga kelestariannya. Riset akan membantu mereka menjaga hutan dan mengelola dengan bijak,” Gubernur Nusa Tenggara Timur Viktor Laiskodat berkata di depan jurnalis pada 15 Agustus 2022 di ibukota provinsi, Kupang.
Selengkapnya